KOMANDAN LANTAMAL XIII HADIRI ACARA BIMBINGAN TEKNIS KELUARGA BERINTEGRITAS KPK RI

TARAKAN – Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut XIII (Danlantamal XIII) Laksamana Pertama TNI Fauzi, S.E., M.M. M.Han., didampingi Danlanal Balikpapan Kolonel Laut (P) Rasyid Al Hafiz, MMaritimePol., M.Tr. Hanla. menghadiri acara
Bimbingan Teknis Keluarga Berintegritas KPK RI di Provovinsi Kalimantan Timur yang bertempat di Hotel Haris Samarinda, Jl. Untung Suropati No. 35, Samarinda, Kalimantan Timur. Kamis (29/09/2022)

  

Dispen Lantamal XIII, Koarmada II.